Ribuan Pekerja Seks Komersial (PSK) Korea Selatan menggelar aksi menentang diberlakukannya Undang-undang Anti Prostitusi di sejumlah lokasi di Korea Selatan. Para PSK khawatir keberadaan undang-undang tersebut akan mengancam mata pencaharian mereka.
Posted in: Aneh bin Unik

0 comments:
Posting Komentar